banner 1200x250

Rumah Tertimpa Pohon, Pj Bupati Batang Tilik dan Beri Bantuan

Pj Bupati Batang Lani Dwi Rejeki didampingi Camat Pecalungan Edy Widodo mengunjungi Rumah ibu Siti Satonah yang rusak tertimpa pohon.
banner 120x600
banner 468x60

BATANGUPDATE.COM, BATANG – Dapat berita rumah warganya tertimpa pohon rambutan akibat hujan deras disertai angin kencang yang melanda di Kabupaten Batang, Senin (26/12/2022) lalu.

Penjabat (Pj) Bupati Batang melaksanakan program tilik warga pada hari ini di Desa Pretek, Kecamatan Pecalungan, Kabupaten Batang, Rabu (28/12/2022).

banner 1200x250

Dalam kunjungan ke rumah milik Ibu Siti Satonah (67) menyerahkan bantuan berupa uang tunai dan paket sembako untuk membantu meringankan bebannya.

Baca Juga : Hujan Dan Angin Kencang Terjang Batang, Satu Rumah Warga Pretek Rusak Parah Tertimpa Pohon

Pj Bupati Batang Lani Dwi Rejeki mengatakan, bahwa kemarin memperoleh informasi dari Pak Camat Pecalungan ada rumah tertimpa pohon akibat hujan dan angin kencang.

Ia menjelaskan, kebetulan hari ini memang saya ada kunjungan kerja ke Kecamatan Pecalungan akhirnya tilik warga sebentar melihat kondisi rumahnya dan memang seperti ini keadaanya.

banner 1200x200